[CUSTOM ROM] ASUS Zenfone Andromax Ec

Zenfone merupakan lini smartphone besutan ASUS. Kebanyakan Zenfone menggunakan prosesor Intel Atom, namun sekarang ada juga Zenfone yang menggunakan prosesor Qualcomm, semisal Zenpad 8 (msm8916) yang stock ROMnya diporting untuk Andromax Ec seperti yang ada pada post ini.

BUG
  1. Kamera bawaan kurang berjalan dengan baik, silahkan gunakan aplikasi kamera yang lain
  2. Button light tidak menyala, sebagai pengantinya pake on screen button.
  3. Pilihan jaringan Smartfren tidak tersedia, solusinya via informasi telepon dengan dial ke *#*#4636#*#*.
  4. Xposed Framework v79 tidak bisa berjalan dengan baik, versi sebelumnya belum dicoba.
  5. Sinyal smartfren kurang kuat. 
Update 21-01-2016 (Experimental)
  1. Sinyal lebih baik.
  2. Fix Youtube.
  3. Kamera lebih baik (masih sedikit problem di Flash yang harus shot 2x baru hidup).
  4. Fix FC pada mode warna layar.
  5. Menghilangkan on screen button.
CARA INSTALL:
1. Download ROM dan update lalu copykan ke SD Card.
2. Masuk ke TWRP.
3. Pilih menu wipe, lalu swipe to factory reset.
4. Kembali dan pilih menu install, flash zip berurutan dari ROM lalu update.
5. Setelah selesai pilih reboot.


LINK:
ROM
Update 21-01-2016 

Sumber 

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »